Kali ini saya akan membagikan sebuah software yang dapat mengendalikan komputer lain dari jarak jauh dengan menggunakan koneksi internet, software ini adalah TeamViewer. Anda hanya membutuhkan koneksi interet, ID, dan password TeamViewer komputer yang akan anda kendalikan. TeamViewer ini dapat anda download dan gunakan secara gratis, anda dapat men-download TeamViewer di blog ini.
TeamViewer adalah aplikasi pengendali komputer dari jarak jauh menggunakan jaringan internet. TeamViewer menghubungkan ke PC atau server di seluruh dunia dalam waktu beberapa detik. Anda dapat remote control PC yang jauh dengan aplikasi ini dengan syarat anda harus terkoneksi dengan internet dengan kecepatan yang cukup agar anda dapat mengendalikan PC lain.
Fitur :
- mengendalikan komputer dari jarak jauh melalui internet
- merekam sesi anda dengan rahasia ke AVI
- pertemuan secara online
- Drag & Drop file
- Multi-monitor dukungan
Yang Baru dari TeamViewer :
- Improved Computers & Contacts list UI
- Windows authentication with service cases is now possible
- Other minor improvements and fixes